admin

Bayi Boleh Makan Jeruk, Mitos atau Fakta?

Bayi Boleh Makan Jeruk, Mitos atau Fakta?

Bagi semua orang tua di dunia, gizi anak merupakan hal yang sangat penting. Demi pertumbuhan anak yang baik, mempertimbangkan semua komponen gizi yang masuk menjadi kebutuhan yang utama. Salah satunya adalah konsumsi makanan bagi bayi. Apakah bayi boleh makan jeruk untuk meningkatkan daya tahan tubuh? Simak penjelasannya berikut ini, ya! Bayi Boleh Makan Jeruk, Mitos …

Bayi Boleh Makan Jeruk, Mitos atau Fakta? Read More »

Bahaya Darah Rendah dan Gejalanya yang Harus Kamu Hindari!

Bahaya Darah Rendah Dan Gejalanya Yang Harus Kamu Hindari!

Sebagai penderita darah rendah, tentunya banyak hal dalam hidup yang perlu diperhatikan. Beberapa diantaranya seperti pola makan, gaya hidup yang sesuai hingga pengobatan yang benar. Tekanan darah rendah sendiri bisa menyebabkan beberapa gejala jika tak ditangani dengan cara yang benar, lho. Kira-kira apa saja ya bahaya darah rendah dan gejalanya yang perlu kita ketahui? Penjelasan …

Bahaya Darah Rendah Dan Gejalanya Yang Harus Kamu Hindari! Read More »

Manfaat Makanan Pedas

Manfaat Makanan Pedas yang Harus Kamu Tahu!

Sebagai warga Indonesia, rasanya sudah tak asing lagi jika banyak masyarakat lokal yang suka dengan makanan pedas. Rasa pedas pada makanan nyatanya memang bisa menambah selera makan beberapa orang. Tetapi, tak sedikit juga yang takut dengan pedasnya makanan lantaran tak ingin mengalami gangguan pencernaan. Tapi jangan salah, ternyata ada juga lho manfaat makanan pedas yang …

Manfaat Makanan Pedas yang Harus Kamu Tahu! Read More »

Kopi Chicory: Benarkah Punya Kafein Lebih Rendah?

Kopi Chicory: Benarkah Punya Kafein Lebih Rendah?

Berita terbaru untuk para pecinta kopi! Kamu sudah dengar tentang Kopi Chicory? Kopi ini digadang memiliki kadar kafein yang lebih rendah dibandingkan kopi biasanya. Jika benar, maka kopi ini akan jadi menu favorit bagi pecinta kopi yang ingin mengurangi kafein nih. Tapi, benarkah kopi ini punya kafein yang lebih rendah? Kok bisa, ya? Kopi Chicory: …

Kopi Chicory: Benarkah Punya Kafein Lebih Rendah? Read More »

Air Yang Tepat Untuk Memasak, Seperti Apa Kriterianya?

Air yang Tepat untuk Memasak, Seperti Apa Kriterianya?

Air memiliki peran penting bagi keberlangsungan hidup makhluk hidup. Sejatinya, air juga merupakan ‘sumber kehidupan’ yang dibutuhkan manusia. Akan tetapi, ada beberapa hal yang penting diperhatikan sebelum menggunakan air terutama untuk dikonsumsi. Seperti apakah ciri-ciri air yang tepat untuk memasak? Air Yang Tepat Untuk Memasak, Seperti Apa Kriterianya? Sering kali kita membutuhkan air untuk memasak …

Air yang Tepat untuk Memasak, Seperti Apa Kriterianya? Read More »

Manfaat Menari untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Menari untuk Kesehatan Tubuh

Kamu punya hobi menari? Atau kamu suka menari ketika mendengarkan musik kesukaanmu? Ternyata menari bukan hanya kegiatan yang menyenangkan, tetapi juga punya banyak manfaat lho. Berikut ini manfaat menari untuk kesehatan yang bisa kamu dapatkan! Manfaat Menari Untuk Kesehatan Tubuh Tidak hanya dalam budaya di berbagai negara, ternyata menari juga merupakan salah satu hobi yang …

Manfaat Menari untuk Kesehatan Tubuh Read More »

Penyakit Pada saat Liburan yang Banyak Terjadi di Indonesia

Penyakit Pada saat Liburan yang Sering Terjadi

Saat ini kita sudah memasuki musim liburan akhir tahun nih. Meski lebih baik untuk berlibur di rumah, tapi banyak juga masyarakat yang sudah merencanakan liburan di luar rumah. Nah, ada informasi penting mengenai penyakit pada saat liburan yang sering terjadi nih. Sebelum liburan, baca infomasi berikut ini yuk! Penyakit Pada saat Liburan yang Banyak Terjadi …

Penyakit Pada saat Liburan yang Sering Terjadi Read More »

Fakta tentang Penyakit Tipes dan Gejalanya

Fakta tentang Penyakit Tipes dan Gejalanya

Di saat memasuki musim hujan seperti sekarang, ada banyak nih penyakit yang bisa saja ‘mampir’ ke tubuh kita. Berbagai penyakit perlu diwaspadai di masa seperti ini, termasuk penyakit tipes. Meski sudah seringkali terdengar, ternyata tak sedikit orang yang masih belum tahu apa itu penyakit tipes. Selain itu, banyak juga yang belum mengerti tentang asal muasal …

Fakta tentang Penyakit Tipes dan Gejalanya Read More »

Hubungan Vitamin C dan Kanker, Berbahaya atau Berkhasiat?

Hubungan Vitamin C dan Kanker, Berbahaya atau Berkhasiat?

Tak bisa dipungkiri, Kanke merupakan salah satu penyakit berbahaya yang ditakuti. Akan tetapi, WHO menyebutkan 30-50% kanker itu dapat dicegah, lho. Selain itu, banyak juga kabar bahwa konsumsi vitamin yang rutin bisa membantu mencegah penyakit tersebut. Kira-kira apakah ada hubungan vitamin C dan Kanker? Apa Itu Kanker Perlu diketahui, bahwa penyakit Kanker merupakan pertumbuhan sel-sel …

Hubungan Vitamin C dan Kanker, Berbahaya atau Berkhasiat? Read More »

× Customer Service